Yang mendasari terbentuknya  Aliansi BEM FPIK seluruh Indonesia adalah rasa keresahan bersama mahasiswa FPIK akan kondisi dan sistem dalam ranah kelautan dan perikanan. Dalam hal ini pelibatan mahasiwa dalam kebijakan kementrian kelautan dan perikanan harus dipertegas kembali.

Bertempat di Sekre BEM FPIK UNDIP, sabtu 15 oktober 2011,,bersama pewakilan BEM FPIK IPB dan BEM FPIK UNPAD secara musyawarah dibentuk suatu wadah yang disebut Aliansi BEM FPIK Seluruh Indonesia.

Dalam pertemuan ini pun, kami membahas mengenai evaluasi kondisi Kelautan dan Perikanan Indonesia dengan isu sebagai berikut :

1. IMPOR GARAM 3/4 % berasal dari INDIA

2. IMPOR LELE KEMBUNG dari Thailand dan Philifina

3. Bongkar Visi Misi KKP “ Menuju Perikanan Dunia 2015. hanya Patin dan Rumput laut saja”

4. Program pengadaan 1000 kapal belum terealisasi

5. Tolong Mentri Pengganti Kelautan dan Perikanan Berbackground Perikanan dan Kelautan

About irfanzidni15

Spirit....Semangat....Bismillahirrahmanirrahim..

Leave a comment